Bursa Kerja Terbaru Desember 2009 di Jakarta
Kami merupakan salah satu perusahaan kontraktor tambang batubara terbesar di Indonesia yang mengelola 11 site, memiliki reputasi yang baik di bidang pertambangan dan mempunyai komitmen yang kuat di bidang safety, health and environment, operation, engineering dan pengembangan SDM serta pemberdayaan masyarakat lokal. Bagi para tenaga-tenaga profesional dan terlatih, PT. BUMA memberikan kesempatan berkarier untuk posisi-posisi berikut:
SHE DEPT
1. SHE- Section Head (SHE-1)
* Pengalaman min. 5 thn pada posisi yang sama di Pertambangan
2. SHE – Officer & Jr. Officer (SHE-2)
* Pengalaman min 2 thn pada posisi yang sama di Pertambangan
3. Paramedic / Health Officer (SHE-3)
* Memiliki pengalaman / fresh graduate
Kualifikasi Umum:
* Usia max. 45 thn (1), max. 35 thn (2), max. 30 thn (3)
* Pendidikan min. D3 (sernua posisi)
* Familiar dengan OHSAS 18001 & ISO 14001 (1, 2)
* Bersedia ditempatkan di jobsite (Kalimantan) (semua posisi)
PRODUCTION DIVISION
1. Operation Manager Area. (Prod-1)
* Pengalaman min.8 thn di bidang Operasional Tambang
2. Production-(Superintendent (Prod-2)
* Pengalaman min. 5 thn di (Prod-6) bidang operasional Tambang
* Menguasai Fleet Management & pengetahuan operasional Alat-alat berat
3. Tyre Engineer (Prod-3)
* Pengalaman min. 3 thn di bidangTyre Alat Berat
* Menguasai Cost Analysis Tyre
4. Production – Supervisor & Foreman (Prod-4)
* Pengalaman min. 4 thn di bidang Tambang
* Menguasai Fleet Management & pengetahuan operasional Alat-alat berat
5. Tyre – Foreman (Prod-5)
* Pengalaman min. 3 thn di bidang Tyre Alat Berat
* Menguasai operasional & teknikal Tyre Alat-alat Berat
6. Operator Alat-alat Berat
* Pengalaman min 2 thn sebagai Operator Alat-alat Berat di tambang batu bara (dibuktikan dengan sertifikat pelatihan, SIMPER & surat pengalaman kerja)
* Memiliki SIM B2
Kualifikasi Umum
* Pria (semua posisi)
* Usia max. 35 thn (2,4,5), max. 38 thn (6), max. 40 thn (3)
* Pendidikan min. S1(1), min SLTA/ sederajat (2,3,4,5,6)
* Bersedia ditempatkan dijobsite (Kalimantan) (2,3,4, 5,6)
ENGINEERING DIVISION
1. Engineering – Superintendent (Eng-1)
* Pengalaman min. 5 thn di bidang Engineering Tambang
2. Mine Planning Engineer (Short – Long Term) (Eng-2)
* Pengalaman min 3 thn di bidang EngineeringTambang
* Menguasai Software Mine Planning & Design, Scheduling & Mine Operation
3. Cost Estimator (Eng-3)
* Pengalaman min 3 thn di bidang Cost Control / Estimator untuk aktivtas Tambang
4. Drilling & Blasting – Engineer (Eng-4)
* Pengalaman min. 3 thn di bidang Drilling & Blasting
* Memiliki KJL& KIM
5. Geologist (Eng-5)
* Pengalaman min. 5 thn sebagai – Geologist Tambang
Kualifikasi Umum:
* Pria /Wanita (1,2,3,5), Pria (4)
* Usia max. 35 thn (semua posisi)
* Pendidikan Si Pertambangan / Geologi / Sipil (1,2,3, 5), min. D1/sederajat (4)
* Bersedia ditempatkan dijobsite (Kalimantan) (semua posisi)
IAS DIVISION
1. Operation Internal Audit – Officer (IAS-I)
* Pengalaman min. 2 thn pada bidang yang sama
2. IT. Audit – Officer (IAS-2)
* Pengalaman min. 2 thn pada bidang yang sama
3. Financial Internal Audit – Officer (IAS-3)
* Pengalaman min. 2 thn pada bidang yang sama
4. Quality Assurance Internal Audit – Officer (IAS-4)
* Pengalaman min. 3 thn pada bidang yang sama
5. Internal Quality Audit – Officer (IAS-5)
* Pengalaman min. 2 thn pada bidang yang sama Menguasai ISO 9001
6. QMS Advisor (IAS-6)
* Pengalaman min. 5 thn pada bidang yang sama
7. Risk Management – Officer (IAS-7)
* Pengalaman min. 3 thn pada bidang yang sama
8. Project Auditor (IAS-8)
* Pengalaman min. 2 thn pada bidang yang sama
Kualifikasi Umum:
* Usia max. 35 thn (1,2,3,4, 5, 7,8), max. 40 thn (6)
* Pendidikan S1 Informatika (2), S1 Akuntansi (3), S1 Akuntansi/ Manajemen /Teknik Industri/Pertambangan / Geologi/Teknik Mesin / Statistik (1,4, 5,6,7,8)
* Bersedia ditempatkan sesuai penugasan di Jobsite (Kailmantan) (semua posisi)
BUSINESS DEVELOPMENT DEPT
Business Development – Officer (BD)
* Usia max. 35 thn
* Pendidikan min. S1 Teknik Sipil / Pertambangan / Geologi / Hukum
* Pengalaman min. 5 thn sebagai Business Development di bidang Tambang
* Menguasai MS Office & Bahasa Inggris (Skor TOEFL min. 550)
PLANT DIVISION
1. Plant – Area Manager (PLT-1)
• Pengalaman min. 5 thn di bidang Maintenance Alat berat skala besar
2. Plant – Maintenance Development & Planning Manager (PLT-2)
• Pengalaman min. 3 thn di bidang pengelolaan & perencanaan Alat-alat berat
3. Maintenance Planner – Officer (PLT-3)
• Pengalaman min. 3 thn sebagai
• Planner Alat Berat
4. Track, Wheel & Dump Truck – Supervisor & Foreman (PLT-4)
• Pengalaman min. 5 thn di bidang Maintenance Alat-alat Berat
5. Plant – Instructor (PLT-5)
• Pengalaman min. 4 thn sebagai Instruktur Alat-alat Berat
6. Track, Wheel & Dump Truck Mechanic (PLT-6)
• Pengalaman min. 1 thn sebagai Mekanik Alat alat Berat
• Memiliki sertifikasi pelatihan Alat-alat Berat
7. Electrician A2B (PLT-7)
• Pengalaman min. 2 thn di bidang Elektrik Alat-alat Berat
• Lebih disukai memiliki sertifikasi di bidang elektrik
Kualifikasi Umum:
• Usia max. 35 thn (1,2,3,4,5,7),max. 30 thn (6)
• Pendidikan min. S1 (3,5), min. D3 (1,2), min. SLTA/sederajat (4,6,7)
• Bersedia ditempatkan di jobsite (Kalimantan) (3,4,5,6,7)
FINANCE & ACCOUNTING DIVISION
1. Finance – Foreman (Fin-1)
Pengalaman min. 2 thn di bidang finance
• Penempatan di Jobsite (Kalimantan)
2. Treasury – Officer (Fin-2)
• Pengalaman min. 3 thn di bidang Banking
3. Insurance – Officer (Fin-3)
• Pengalaman min. 3 thn di bidang Insurance
4. Inventory – Officer (Fin-4).
• Pengalaman min. 2 thn di bidang yang sama
5. People Development – Section Head (Fin-5)
• Pengalaman min. 2 tahun di bidang People Development
6. Tax – Officer & Jr. Officer
• Pengalaman min. 1 thn di bidang Tax
• Memiliki sertifikat pelatihan Alat-alat Berat
7. Account Payable – Officer & Jr. Officer (Fin-1)
• Pengalaman min. 1 thn di bidang Account Payable
• Lebih disukai memiliki sertifikat di bidang elektrik
Kualifikasi Umum:
• Usia max. 35 thn (1,3,5), max. 30 thn (2,7), max. 27 thn (4,6)
• Pendidikan min. D3 (2, 7), D3 Ekonomi (1), D3 Akuntansi (6), S1 Ekonomi (3), S1 Akuntansi (4), S1 Akuntansi / Manajemen (5)
• Bersedia ditempatkan di jobsite (Kalimantan) (3,4,5,6,7)
MATERIAL MANAGEMENT DIVISION
1. Procurement – Analyst & Jr. Analyst (MM-1)
• Pengalaman min. 1 thn sebagai analyst
• Mengerti legal & kontrak, menguasai Bahasa Inggris
2. Fuel – Analyst (MM-2)
• Pengalaman min. 2 thn sebagai analyst
• Memahami cara handle fuel
• Pengalaman min. 2 thn di bidang yang sama
3. Analyst Programmer – Officer (MM-3)
• Pengalaman min. 2 thn di bidang yang sama
• Menguasai Bahasa lnggris
• Lebih disukai yang menguasaiVB. Net dan ASP.Net
4. People Development – Section Head (MM-4)
• Pengalaman min. 2 thn di bidang People Development
5. Logistics – Foreman (MM-S)
• Pengalaman min. 2 thn di bidang logistic
• Memahami Inventory, Warehouse dan Distribusi
6. Fuel – Foreman (MM-6) bidang logistik
• Memahami cara handle fuel
Kualifikasi Umum:
• Usia max. 35 thn (4). max. 30 thn (1, 2, 3, 5, 6)
• Pendidikan min. S1(2, 3,4), mi. D3(1,5,6)
• Menguasai MS Office
• Bersedia ditempatkan di jobsite (Kalimantan) (5,6)
MANAGEMENT DEVELOPMENT DEPT
1. Performance Analyst (MD1)
• Pengalaman min. 2 thn sebagai Performance Analyst
• Memahami proses tambang, maintenance management & logistics management (diutamakan)
2. Project Secretary (MD-2)
• Pengalaman min. 2 thn sebagai Project Secretary
• Memahami basic knowledge Document Control & POCA
Kualifikasi Umum:
• Pria /Wanita, Usia max. 30 thn
• Pendidikan min. S1 Teknik Industri (1), min. D3 Teknik Industri/ Akuntansi(2)
• Bersedia ditempatkan sesuai penugasan di Jobsite (Kalimantan) (semua posisi)
SEKRETARIS
• Wanita, Usia max. 35 thn (diutamakan status single)
• Pendidikan min. D3 Akademi Sekretaris atau yang relevan Pengalaman min. 3 th sebagai Sekretaris
• Berpenampilan menarik, ramah dan komunikatif
• Menguasai Bahasa Inggris (Lebih disukai juga menguasai Bahasa Mandarin) Mampu Mengoperasikan Komputer
• Mempunyai kemampuan dalam Filing Management
• Sanggup bekerja di bawah tekanan
Seluruh pelamar wajib memiliki NPWP & hanya kandidat yang memenuhi persyaratan akan diproses. Kirimkan lamaran & CV paling lambat 2 minggu setelah iklan ini dimuat dengan mencantumkan kode posisi yang dilamar pada amplop surat atau sebagai subject email ke:
HR DEVELOPMENT
PT. BUKIT MAKMUR MANDIRI UTAMA
PO BOX 3636/PLUS / JKB 11036
atau
Email: bukitmakmur@gmail.com
0 comments: Responses to “ Bursa Kerja Terbaru Desember 2009 di Jakarta ”